fakultas kesehatanPEMATERI : Dr.Ginajar Rahmawan
TEMA : Indonesia Emas (Mandiri dan Bersatu dalam Nilai Gotong Royong yang Berintegritas )
RESUME
GENERASI EMAS UNUSA UNTUK INDONESIA
1. Ubah mindset
- siap masa depan
- tidak minder
- mandiri
2. Tingkkan skillset
- communication skill
- critifical thingking skill (latih saat presentasi tugas, ikut organisasi)
- digital skill (ms office, social media, artificial inteligen)
3. Siapkan toolset
- punya pengalaman ( cari partime job, jadi freelancer, magang sesuai ilmu)
- punya profesionalitas
- punya personal branding (siapkan isian linkedin, isi sosmed sesuai bidang ilmu)
# NYANYIAN
rek ayo rek mlaku mlaku neng unusa
rek ayo rek rame bareng mahasiswa
cak ayo cak sopo gelem neng unusa
cak ayo cak golek kenalan sarjana
ngalor ngidul nonton kampus suroboyo
mlebu neng jemursari wonocolo
sopo ngerti unusa kampus jitu
sak indonesia rengking e nomor pitu
jpk dipikir kon podo jek ragu ragu
jok kawatir unusa duwe rs telu
mangan tahu jok dicampur nganggo tiwul
rasah ragu unusa wes kampus unggul
PEMATERI : Prof.Kacung Marijan,Drs.,MA.,Ph.D.
Dr.Umdatus Soleha,SST.,M.Kes
Amrina Rosyada
TEMA. : Sistem Pendidikan di UNUSA(Implementasi Kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka
RESUME
INDIKATOR KINERJA UTAMA
1. Lulusan mendapatkan kerja yang layak
2. Mahasiswa mendapat pengalaman di luar kampus
3. Dosen berkegiatan diluar kampus
4. Praktisi mengajar di dalam kampus
5. Hasilo kerja dosen digunakan masyarakat dan dapat rekognisi internasional
6. Program studi bekerjasama dengan mitra kelas dunia
7. Kelas yang kondusif dan partisipatif
8. Program studi berstandar hukum
21st CENTURY SKILLS
#Learning Skills
- critical thingking
- creatifity
- collaboration
- communication
#Literacy Skills
- information
- media
- technologi
#Life Skills
- flexibility
- leadership
- initiatime
- productivity
- social skills
KURIKULUM BID. KEMAHASISWAAN DI UNUSA
# TAHAP ADAPTASI
-KURIKULUM
pengembangan karakter potensi diri, pengenalan ormawa, pengenalan konsep leadership,mengasah
kompetensi bc,pengenalan enterpreuner
- PROGRAM
pengenalan dan orientasi mahasiswa baru , pengenalan budaya kampus
#TAHAP BERPRESTASI
- KURIKULUM
pengembangan penalaran minat dan bakat, pengenalan leadership
- PROGRAM
optimalisasi program interaksi bersama mahasiswa baru tingkat fakultas maupun universitas
#TAHAP KREASI
- KURIKULUM
pemagangan kerja , latihan interview menghadapi seleksi kerja ,enterprenship
-PROGRAM
peningkatan kompetensi enterpreneur, pelatihan softskill
PEMATERI : Brigjen Awang Joko Rumitro, S.I.K.,M.Si
TEMA. : Mahasiswa Bebas Narkoba menuju Generasi Sukses yang Rahmatan lil"alamin
RESUME
APA ITU NARKOBA? Narkoba adalah zat atau obat dari alami (tanaman) atau bukan tanaman
Penyalahgunaan narkoba adalah pemakaian narkoba di luar indikasi medis atau tanpa petunjuk atau resep dokter
NARKOTIKA ADALAH zat yang berasal dari tanaman baik sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, dapat menimbulkan ketergantungan
PSIKOTROPIKA ADALAH zat alamiah maupun sintetis bukan narkotika yang mempengaruhi susunan saraf pusat dan menyebabkan perubahan aktifitas mental dan prilaku
BAHAN ADIKATIF ADALAH obat atau bahan bahan selain dua zat di atas yang apabila dikonsumsi dapat menyebabkan ketergantungan yang sulit dihentikan dan berefek ingin menggunakannya secara terus menerus. jika dihentikan dapat memberi efek rasa tida nyaman. lelah luar biasa atau rasa sakit luar biasa
PENGGOLONGAN NARKOTIKA
# GOLONGAN 1 hanya dapat digunakan untuk tujuan pengembangan IPTEK dan tida dapat digunakan dalan terapi. berpotensi sangat tinggi mengakibatkan ketergantungan
#GOLONGAN 2 digunakan sebagai pilihan terakhir dalam pengobatan terapi dan untuk tujuan pengembangan IPTEK berpotensi tinggi menyebabkan ketergantungan
#GOLONGAN 3 memiliki daya ketergantungan ringan tetapi bermanfaat dan berkhasiat untuk pengobatan dan penelitian ( kodeina,buprenorfin, nikokodina, polkodina, propiram)
Tiktok
Komentar
Posting Komentar